Informasi terkini bahwa pada tahun pelajaran 2015/2016, pendaftaran peserta Ujian Nasional (UN) tetap melalui Aplikasi Dapodik. Sebelum mendaftarkan siswa sebagai peserta UN, ada beberapa item data yang perlu diperiksa adalah identitas pribadi peserta didik, Nomor Induk Siswa Nasional (NISN), dan data orang tua peserta didik. Simak juga Contoh Soal-soal Ujian Sekolah Jenjang PAUD
3. Pada menu utama, terlihat profil Operator Sekolah, kemudian Klik Menu Calon Peserta UN
4. Jika Data Peserta Didik yang berwarna merah menandakan data Peserta Didik dengan NISN masih kosong dan atau tidak valid. Lakukan verifikasi dan validasi data NISN terlebih dahulu.
5. Menu Filter Data Peserta Didik memiliki fungsi untuk memudahkan dalam mendeteksi data Peserta Didik yang sudah memiliki NISN dan belum memiliki NISN
6. Menu pengaturan No Kursi memiliki fungsi untuk pengaturan urutan Rombel agar dapat digunakan untuk urutan ruangan ujian dan bangku siswa. Jika Rombel lebih dari satu, maka kelas A=1 , Kelas B=2, dan seterusnya
7. Pada menu Pengunduhan Data Peserta UN dan Berita Acara, Anda akan mendapatkan Format :
Terakhir, cetak data peserta dan berita acara kemudian kirimkan ke Panitia UN Dinas Pendidikan
Sumber : http://dataops.erudisi.com/cara-mendaftarkan-peserta-ujian-nasional-2016/
Berikut Cara Mendaftarkan Peserta Didik untuk Mengikuti Ujian Nasional (UN) Tahun 2016
1. Kunjungi website / situs berikut:SEKOLAH DASAR : http://dapo.dikdas.kemdikbud.go.id/manajemen_un/web/2. Login / masuk menggunakan Username dan Password Dapodik Sekolah atau menggunakan Kode Registrasi Dapodik
SEKOLAH MENENGAH : http://dapo.dikmen.kemdikbud.go.id/manajemen_un/web/
3. Pada menu utama, terlihat profil Operator Sekolah, kemudian Klik Menu Calon Peserta UN
4. Jika Data Peserta Didik yang berwarna merah menandakan data Peserta Didik dengan NISN masih kosong dan atau tidak valid. Lakukan verifikasi dan validasi data NISN terlebih dahulu.
5. Menu Filter Data Peserta Didik memiliki fungsi untuk memudahkan dalam mendeteksi data Peserta Didik yang sudah memiliki NISN dan belum memiliki NISN
6. Menu pengaturan No Kursi memiliki fungsi untuk pengaturan urutan Rombel agar dapat digunakan untuk urutan ruangan ujian dan bangku siswa. Jika Rombel lebih dari satu, maka kelas A=1 , Kelas B=2, dan seterusnya
7. Pada menu Pengunduhan Data Peserta UN dan Berita Acara, Anda akan mendapatkan Format :
- File data Calon peserta (.dz)
- File Berita Acara (.pdf)
Terakhir, cetak data peserta dan berita acara kemudian kirimkan ke Panitia UN Dinas Pendidikan
Sumber : http://dataops.erudisi.com/cara-mendaftarkan-peserta-ujian-nasional-2016/
![]() |
Cara Daftar Peserta UN 2016 |